Senin, 11 April 2011

BeritaTerkiniOnline.com

BeritaTerkiniOnline.com


Tips Mudik Dengan Aman

Posted:

Agar perjalanan mudik tidak mengalami kendala, buatlah perencanaan sebagai berikut : 1. Catat siapa saja yang akan berangkat mudik Maksudnya tidak lain agar bisa menyesuaikan dengan barang bawaan. Misalnya, perlengkapan bayi atau anak kecil tentu akan berbeda dengan anak remaja atau dewasa. 2. Hitung jumlah tas yang akan dibawa Pertimbangkan berapa tas yang mampu ...

Menyimpan Perhiasan Dan Barang Yang Terbuat Dari Perak

Posted:

Ingin perhiasan ataupun barang-barang yang terbuat dari perak tidak menjadi kusam? Coba lakukan tips berikut ini : 1. Masukkan sepotong kapur putih ke dalam kotak tempat penyimpanan perhiasan yang terbuat dari perak untuk menyerap kelembaban udara yang dapat membuat perhiasan perak terlihat kusam. 2. Sebaiknya hindari menyimpan barang-barang yang terbuat dari perak ...

Tepung Mocaf untuk Penderita Autis

Posted:

Tepung Mocaf merupakan singkatan dari Modified Cassava Flour yang berarti tepung singkong yang dimodifikasi. Tepung ini memiliki karakter yang berbeda dengan tepung ubi kayu biasa dan tapioka, terutama dalam hal derajat viskositas, kemampuan gelasi, daya rehidrasi, dan kemudahan melarut yang lebih baik. Karena itu, para petani ubi kayu dan pengusaha di ...

Makanan Super Untuk Diet

Posted:

Makanan yang tepat dapat membantu menjaga bentuk tubuh. Karena bila kita melakukan diet tanpa mengetahui jenis makanan yang ampuh untuk menurunkan berat badan maka hasilnya adalah kekurangan zat-zat yang memang diperlukan oleh tubuh. Delapan makanan di bawah ini sering disebut-sebut sebagai 'superfood' atau makanan super, karena memiliki nutrisi yang bermanfaat menjaga ...

Risty Tagor Sudah Melahirkan

Posted:

Artis muda Risty Tagor yang dinikahi oleh Rifky Balweel pada 2 Oktober 2010 dikabarkan sudah melahirkan beberapa hari yang lalu.Pernikahan dua pesinetron muda itu diselimuti isu Risty sudah hamil duluan karena terkesan mendadak. Risty didikabarkan telah melahirkan di Brawijaya Women and Children Hospital, Jakarta Selatan. Namun, pihak rumah sakit dan keluarga ...

Manfaat Cuka Apel

Posted:

Selain digunakan untuk menambah rasa pada masakan atau dimanfaatkan dalam mengasinkan daging, serta menjadi dressing untuk campuran salad, cuka apel juga bisa mengatasi berbagai gangguan kesehatan. Cuka apel mengandung berbagai vitamin, beta karoten, pectin dan berbagai mineral penting lainnya yang dibutuhkan oleh tubuh seperti kalium, sodium, magnesium, kalsium, fosfor, sulfur, ...

Serba Serbi Lemari Pendingin

Posted:

Lemari pendingin akan bekerja lebih efisien jika lebih dari 3/4 bagiannya terisi. Jika bahan makanan atau sayuran hampir habis, isi lemari pendingin dengan susu segar kemasan karton atau botol-botol berisi air putih untuk mengisi kekosongan. Jangan menggunakan cairan antibakteri untuk lemari pendingin karena makanan yang ada di dalamnya akan menyerap baunya ...

Tips Mendidik Anak Agar Hidup Hemat

Posted:

Hidup hemat perlu diterapkan pada anak agar anak tidak tumbuh menjadi anak yang boros. Beberapa tips untuk mengajarkan anak agar bisa hidup hemat sejak dini, yaitu: 1. Ajak anak menyusun keuangan keluarga Kegiatan ini dapat membuat anak mengerti keperluan apa saja yang bisa menghabiskan uang orang tuanya. 2. Biarkan anak mengatur keuangannya Berikan anak uang ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar